Upaya Guru dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Anak Disleksia

Penulis

  • Piter Piter Universitas Primagraha
  • Fauzi Fadliansyah Universitas Primagraha
  • Uvia Nursehah Universitas Primagraha

DOI:

https://doi.org/10.62759/jser.v4i2.333

Kata Kunci:

Dyslexia, Learning Difficulties, Teacher Efforts, Elementary School

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya guru dalam mengatasi kesulitan belajar anak disleksia di SD Negeri Pematang 1 Kecamatan Kragilan Kabupaten Serang Tahun Pelajaran 2025/2026. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan model Miles dan Huberman yang meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan, sedangkan uji keabsahan data dilakukan melalui triangulasi teknik dan sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upaya guru meliputi:Memberikan bimbingan membaca secara individual, menggunakan media dan metode pembelajaran variatif seperti kartu huruf dan permainan kata, menyesuaikan tugas sesuai kemampuan siswa, memberikan motivasi belajar melalui pujian dan penghargaan sederhana, serta menciptakan lingkungan belajar yang kondusif. Hambatan yang dihadapi guru adalah keterbatasan waktu, kurangnya media pembelajaran khusus, dan minimnya dukungan orang tua. Upaya yang dilakukan secara konsisten berdampak positif pada peningkatan kemampuan membaca, menulis, dan berhitung siswa disleksia.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Anggraeni, M. E., Raharja Bahrul, A., Faizah, Z. N., & Assidiqi, D. M. H. (2022). Media Pembelajaran Multisensoris Mengunakan Flashcards Berbasis Augmented Reality untuk Anak Disleksia. Journal of Research and Technology, 8(2), 215–225.

Asmara, D. (2019). Peran Museum dalam Pembelajaran Sejarah. Kaganga: Jurnal Pendidikan Sejarah dan Riset Sosial-Humaniora, 2(1), 10–20. https://doi.org/10.31539/kaganga.v2i1.707

Astari, Z. (2023). Upaya Guru Mengatasi Kesulitan Belajar Disleksia pada Siswa Kelas Atas di Sekolah Dasar Negeri 15 Kartiasa. Jurnal Ilmiah Edukatif, 9(2), 126-135. http://doi.org/10.37567/jie.v9i2.2541

Astuti, N. (2023). Strategi Guru Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa Terindikasi Disleksia. PrimEarly : Jurnal Kajian Pendidikan Dasar dan Anak Usia Dini, 6(2), 128-135. https://doi.org/10.37567/primearly.v6i2.2605

Emiliawati, I., H, E., S, N., Masfia, I., & Fahmy, Z. (2025). Upaya Guru Dalam Penanganan Kesulitan Belajar Pada Siswa Disleksia di Sekolah Inklusi Suryo Bimo Kresno Semarang. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 10(24.2), 537-548. Retrieved from https://jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/view/9343

Kosim, N., & Sari, L. (2024). Upaya Guru Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Pada Siswa Disleksia Melalui Metode Pembelajaran Neurological Impress di SDN Kabayan 2 Pandeglang. Ta’dibiya, 4(1), 85–99. https://doi.org/10.61624/japi.v4i1.130

Marlena, N., Dwi Nopriyanti, T., & Rosita, L. (2024). Analisis Kemampuan Menulis pada Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus Tunagrahita Siswa Kelas II di Sekolah Dasar Negeri 44 Palembang. Indonesian Research Journal on Education, 4(2), 36-40.

Nisa, I., Hamidaturrohmah, & Rofiqoh, N. (2025). SINABA Learning Media to Improve Reading Skills of Dyslexic Children. Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, 58(2), 396–407. https://doi.org/10.23887/jpp.v58i2.90419

Devioni, N. P. E. S., Witono, H., & Widiada, I. K. (2023). Upaya Guru Dalam Menangani Kesulitan Belajar Pada Siswa Disleksia di Kelas 3 SDN 36 Cakranegara. Jurnal Ilmiah Pendas: Primary Education Journal, 4(2), 154-159. https://doi.org/10.29303/pendas.v4i2.2686

Susanto, D., Risnita, & Jailani, M. S. (2023). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data Dalam Penelitian Ilmiah. QOSIM: Jurnal Pendidikan Sosial & Humaniora, 1(1), 53–61. https://doi.org/10.61104/jq.v1i1.60

Yasifa, T. A., Syahidin, Y., & Herfiyanti, L. (2022). Design And Build Information System For Bpjs Polyclinic Claim File Completeness At Muhammadiyah Hospital Bandung. Jurnal Teknik Informatika (Jutif), 3(4), 1089–1097. https://doi.org/10.20884/1.jutif.2022.3.4.278

Diterbitkan

2025-08-31

Cara Mengutip

Piter, P., Fadliansyah, F., & Nursehah, U. (2025). Upaya Guru dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Anak Disleksia. Journal of Science and Education Research, 4(2), 77–80. https://doi.org/10.62759/jser.v4i2.333